Selasa, 22 Juli 2008

Trivia: Serikat Jesus Bubar!!

Tepat tanggal 21 Juli kemarin, Serikat Jesus dibubarkan oleh Bapa Suci.

Benar, dibubarkan, tetapi kejadiannya terjadi 235 tahun yang lalu. Oleh Paus Clement XIV, Serikat Jesus dibubarkan, dan dekritnya diumumkan ke seluruh Eropa kecuali di Rusia, tempat dimana beberapa Jesuit "mengungsi" dan rupanya tetap menjaga "eksistensi" Serikat secara faktual. Czarina Katerina menolak untuk mengumumkan dekrit Paus tersebut di Rusia, sehingga memungkinkan para Jesuit untuk tetap bekerja di sana. Paus Clement membubarkan Serikat Jesus dengan alasan demi suasana damai di dalam Gereja lebih-lebih berkaitan dengan hubungan politik dengan negara-negara eropa.

Setelah 41 tahun resmi bubar, pada tahun 1814, Serikat Jesus direstorasi kembali oleh Paus Pius VII.


Bookmark Artikel Ini:
Digg Technorati del.icio.us Stumbleupon Google Share on Facebook! Reddit Blinklist Furl Spurl Yahoo Simpy

2 comments:

andy fath mengatakan...

Jika memang demikian kemudian apakah kita tetap harus waspada dengan serikat jesuit yang sekarang?

andy fath mengatakan...

Jika memang demikian kemudian apakah kita tetap harus waspada dengan serikat jesuit yang sekarang?